ALASAN DISPENSASI NIKAH USIA DINI (STUDI KASUS DI PENGADILAN AGAMA PALU )

Abstract

The study, entitled "Reasons for Early Marriage Dispensation (Case Study in the Palu Religious Court class IA") aims to provide an overview and explanation of the submission of an early marriage dispensation request at the 1.A Palu Religious Court and the consideration of judges in giving or rejecting requests for dispensation early marriage at the Klas 1 Palu Religious Court. This research was designed using descriptive research type, using a qualitative approach in data collection techniques. The results of the study, pointed out that the reason for the request for marriage dispensation in the Palu Religious Court was due to the fear of slander, pregnancy outside marriage, economic aspects, social aspects, and moral aspects. As for the judges' consideration in providing the determination of marriage dispensations at the hearing, the Panel of Judges used "kaida namely al-mashlahah al-mursalah". because the provisions on age restrictions and marriage dispensation are not explained in detail in the Koran, but the benefits are in line with the shariah action 'which wants to bring benefit to humans (the two brides and their families). Abstrak Penelitian yang berjudul “Alasan Dispensasi Nikah Usia Dini (Studi Kasus di Pengadilan Agama Palu klas IA” ini bertujuan untuk memberikan gambaran dan penjelasan terhadap pengajuan permohonan dispensasi nikah usia dini di Pengadilan Agama Klas 1.A Palu dan pertimbangan hakim dalam memberi atau menolak permohonan dispensasi nikah usia dini di Pengadilan Agama Klas 1 Palu. Penelitian ini di desain dengan menggunakan jenis penelitian deskriptif, dengan menggunakan pendekatan kualitatif dalam teknik pengumpulan data. Hasil penelitian, menujukan bahwa alasan permohonan dispensasi nikah di Pengadilan Agama Palu dikarenakan khawatir timbulnya fitnah, hamil diluar nikah, aspek ekonomi, aspek sosial, dan aspek moral. Sedang mengenai pertimbangan hakim dalam memberikan penetapan dispensasi nikah di persidangan, Majelis Hakim menggunakan”kaida yaitu al-mashlahah al-mursalah”. karena ketentuan pembatasan umur dan dispensasi nikah tidak dijelaskan secara rinci di dalam al-Quran, tetapi kandungan maslahatnya sejalan dengan tindakan syara’ yang ingin mewujudkan kemaslahatan bagi manusia (kedua calon mempelai beserta keluarga).