Tela’ah Qs Lukman 13 – 19 Dalam Konsep Pendidikan Anak Versi Lukmanul Hakim

Abstract

Tujuan penulisan penelitian ini, untuk mengetahui konsep pendidikan anak versi Lukman Al Hakim dalam Al Qur’an Karim.Methodologi yang di gunakan yaitu library reseach, yaitu analisa dan kajian literatur.Hasil dari penelitian ini di dapatkan bahwa konsep pendidikan anak Lukman Al Hakim, menanamkan paham ketauhidan lebih awal, berbuat baik kepada kedua orang tua dan sesam insan, menanamkan amar ma’ruf nahi munkar dan moral atau etika. Maka semoga kita bisa mendidik anak anak kita sebagaimana konsep pendidikan yang di tanamkan Lukmanul Hakim dalam al Qur’an yaitu pendidikan Aqidah