TAKFIR DALAM PERSPEKTIF ALIRAN-ALIRAN TEOLOGI ISLAM

Abstract

Pembahasan takfir selalu menjadi perdebatan yang hangat dewasa ini, sering kali vonis kafir dilakukan secara sembarangan tanpa adal dalil dan argument yang kuat. Terkadang vonis kafir dilontarkan hanya karena perbedaan pandangan dan identitas kelompok politik atau sosial-keagamaan. Penelitian ini akan membahas konsep takfir dalam persperktif aliran-aliran teologi Islam. Jenis penelitian ini kualitatif dan pendekatannya diskriptif, Penelitian menggunakan kajian pustaka (Library research), sehingga sumber data utama yang digali berupa dokumen-dokumen dan kitab-kitab turath yang membahas tentang permasalahan takfir dalam perspektif aliran-aliran teologi Islam. Hasil dari penelitian ini mengungkapkan bahwa pemikiran takfiri kontemporer ini memiliki benar merah dengan pemikiran kaum Khawarij, yang mudah mengkafirkan sesama muslim.