PENGARUH PENGETAHUAN PRODUK DAN KUALITAS PELAYANAN TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN KONSUMEN HOMESMART RANTAU PRAPAT (Studi Kasus Saat Pandemi COVID-19)
Abstract
RINGKASAN - Penelitian ini bertujuan mengetahui pengetahuan produk dankualitas pelayanan terehadap keputusan pembelian konsumen. Penelitian initermasuk penelitian survey dan explanatory research dengan jumlah respondensebanyak 96 orang konsumen Homesmart Rantauprapat. Pengambilan sampelmenggunakan accidental sampling yaitu menentukan sampel dari populasi yangmerupakan konsumen maka metode yang digunakan adalah Analisis Deskriptifdengan jenis penelitian yang menggunakan analisis yang menggunakan metodekuisioner, wawancara, dan dokumentasi, sedangkan teknik analisis datamenggunakan Analisis rgresi linier berganda dan koefisien determinasi. Dari hasilpenelitian menunjukan bahwa keputusan pembelian akan meningkat dan pengaruhyang dominan adalah pengaruh kualitas pelayanan. Dengan pengaruh kualitaspelayanan sebesar 0,824 dan dari pengolahan analisis regresi liner bergandaterlihat bahwa faktor yang terlemah terdapat pada faktor pengetahuan produkdengan nilai pengaruh sebesar 0,443.Kata Kunci: Kualitas Pelayanan dan pengetahuan Produk