PENCEGAHAN PUTUS SEKOLAH PAUD DENGAN MELIBATKAN ORANG TUA

Abstract

ABSTRAK Karya tulis ini bertujuan untuk mengetahui peranan orang tua dalam mengatasi permasalahan putus sekolah pada anak usia dini dan bagaimana cara orang tua dalam mengatasi masalah tersebut. Metode yang digunakan adalah deskriptif kualitatif berdasarkan dengan kajian kepustakaan. Keluarga merupakan tempat awal anak mendapatkan pendidikan. Orang tua pemegang peran pertama dan utama bagi pendidikan untuk menunjang tumbuh kembang anak yang menentukan masa depannya. Orang tua juga berperan sebagai pencegah, penanggulangan dan pembinaan. Latar belakang adanya penelitian ini adalah meningkatnya angka putus sekolah mulai dari PAUD Berdasarkan hasil bacaan yang diperoleh dapat disimpulkan bahwa cara orang tua dalam mengatasi permasalahan putus sekolah pada anak adalah dengan menjalin komunikasi yang baik dan juga mengajak anak berdiskusi secara dua arah, lalu memberikan motivator supaya anak mempunyai tekad yang kuat dalam menjalankan pendidikannya hingga jenjang yang tinggi. Kata Kunci : peran, orang tua, putus sekolah.   ABSTRACT This paper is purposed to find out the role of parents to overcome the problem of dropping out of school in children and how parents deal with the problems. this research using descriptive qualitative methods based on literature review. The family is the first place for children to get education. Parents are the first and main role for children's education to support growth and development that determines their future. parents also have an important role to prevent, control, and coaching. Based on the reading results obtained, it can be concluded that the way parents deal with the problem of dropping out of school in children is establish a good communication and also invite children to discuss in two directions, then provide a motivate so that children have a strong determination in carrying out their education to a higher level. Keywords : role, parents, dropout.