INTERAKSI ANTARA KAUM MUSLIMIN DENGAN KAUM YAHUDI

Abstract

Islam mengajarkan tentang kebolehan kaum muslimin menjalin hubungan kerja sama dengan golongan lain, berbuat baik, sikap bersahabat, dan memberi hak dan bagian mereka. Perbedaan aqidah tidak menjadi hambatan bagi kaum muslimin untuk tidak mengadakan hubungan dengan kelompok lain. Selama hal ini dijalankan dengan baik maka Islam sangat menjunjung tinggi sikap kebersamaan. Dalam sejarah membuktikan bahwa kaum Yahudi sering sekali mengkhianati apa yang telah menjadi kesepakatan bersama.