KORELASI SUHU TERHADAP AKTIVITAS BEKICOT (Achatina fulica) DI KAWASAN KAMPUS UIN AR – RANIRY BANDA ACEH

Abstract

Penelitian korelasi suhu terhadap aktivitas  bekicot (Achatina fulica)  dilakukan di kawasan kampus UIN Ar-Raniry Banda aceh pada bulan juni 2021. Penelitian ini  bertujuan untuk mengetahui korelasi dari suhu terhadap aktivitas bekicot (Achatina fulica). Metode yang digunakan pada pengamatan ini berupa deskriptif kuantittif. Hasil pengamatan menunjukkan bahwa aktivitas bekicot (Achantina fulica) meningkat ketika suhu udara menurun dan kelembaban udara meningkat . Hal ini menunjukkan adanya korelasi suhu terhadap  aktivitas bekicot (Achantina fulica).