Sejarah dan latarbelakang Lahirnya Ilmu Kalam
Abstract
Artikel ini membahas sejarah dan latarbelakang lahirnya Ilmu Kalam. Setelah wafatnya Nabi Muhammad saw, banyak permasalahan ummat dijawab melalui tafsir-tafsir yang dibuat oleh Sahabat, yang tentunya tidak tunggal. Artikel ini dimulai dari konflik Sahabat Ali dan Utsman yang awalnya merupakan konflik politik lalu merembes ke isu teologi.