PENGARUH KEMUDAHAN DAN HARGA TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PRODUK PAKAIAN SECARA ONLINE (Studi Kasus Mahasiswa Belanja Online Pada FEBI IAIN Padangsidimpuan)

Abstract

Abstrak,Transaksi jual beli online semakin berkembang, tidak terkecuali di kalangan mahasiswa. Tujuan penelitian adalah untuk mengetahui pengaruh kemudahan dan harga secara parsial dan simultan terhadap keputusan pembelian produk pakaian secara online studi kasus mahasiswa belanja online pada FEBI IAIN Padangsidimpuan. Penelitian ini adalah penelitian kuantitatif. Sampel penelitian sebanyak 40 responden. Analisis data menggunakan analisis regresi linier berganda.  Hasil penelitian ini adalah terdapat pengaruh kemudahan terhadap keputusan pembelian produk pakaian secara online studi kasus mahasiswa belanja online pada FEBI IAIN Padangsidimpuan. Tetapi tidak terdapat pengaruh harga terhadap keputusan pembelian produk pakaian secara online studi kasus mahasiswa belanja online pada FEBI IAIN Padangsidimpuan. Terdapat pengaruh kemudahan dan harga secara simultan terhadap keputusan pembelian produk pakaian secara online studi kasus mahasiswa belanja online pada FEBI IAIN Padangsidimpuan.Kata Kunci: Keputusan Pembelian, Kemudahan, Harga Abstract,Online buying and selling transactions are growing, not least among students. The purpose of the study was to determine the effect of ease and price partially and simultaneously on the purchase decision of clothing products online case study online shopping students at FEBI IAIN Padangsidimpuan. This type of research used in this research is a quantitative approach. Research samples were 40 respondents. Data analysis using descriptive analysis and multiple linear regression analysis. The results of this study are that there is an effect of ease on purchasing decisions of clothing products online case studies of online shopping students at FEBI IAIN Padangsidimpuan. But there is no price effect on the purchase decision of clothing products online in case studies of online shopping students at FEBI IAIN Padangsidimpuan. There is a simultaneous effect of ease and price on purchasing decisions of clothing products online in case studies of online shopping students at FEBI IAIN PadangsidimpuanKeywords: Purchase Decision, Ease, Price