PELAYANAN FISIOTERAPI UNTUK MENINGKATKAN KAPASITAS FISIK MASYARAKAT

Abstract

Abstrak Kesehatan adalah adalah tuntutan setiap individu. Gaya hidup modern yang dianut sebagaian besar masyarakat Indonesia seperti aktivitas rutin dalam posisi duduk, berdiri, posisi jongkok yang terlalu lama, aktivitas-aktivitas yang berlebihan dengan posisi yang tidak sesuai serta pola pola makan yang tidak sehat memungkinkan suatu gangguan penyakit khusnya penurunan kapasitas fisik.  Fisioterapi adalah bagian dari disiplin ilmu kesehatan yang menangani peningkatan kapasitas fisik untuk menjadi lebih baik atau meningkat.  Tujuan pengabdian meningkatkan kesehatan dalam kehidupan masyarakat  terkait kesehatan kapasitas fisik. Metode yang digunakan berupa pelayanan fisioterapi gratis kepada masyarakat dengan modalitas fisioterapi berupa exercise, Infrared Therapy dan Ultrasound Therapy. Hasil  pelayanan fisioterapi dilakukan terhadap 47 orang di Desa Tanjungan, Kecamatan Wedi, Kabupaten Klaten yang mengalami keluhan penurunan kapasitas fisik Abstract Modern lifestyle adopted by most Indonesian people such as routine activities in a sitting position, standing, in a position that is too long, excessive activities in an inappropriate way and unhealthy eating patterns support a disease disorder, especially decreased capacity physical. Physiotherapy is a part of a medical discipline that enhances physical improvement for the better or for improvement. The Purpose of community service is to improve health in people's lives, especially in relation to the health of physical capacity. The method used is in the form of physiotherapy services to the community with physiotherapy modalities in the form of exercise, Infrared Therapy and Ultrasound Therapy.  Physiotherapy services were carried out to 47 people in Tanjungan Village, Wedi District, Klaten Regency who experienced complaints of decreased physical capacity.