Enhancing The Role of Zakat and Waqf on Social Forestry Program in Indonesia

Abstract

Abstract: This research aims to initiate the integration model of zakat-waqf with Social Forestry Program. The study is a conceptual paper and qualitative using secondary data and descriptively analyzed. It reviews several existing models related to Zakat and Waqf's role in financing the agriculture and forestry sectors to formulating a novel model for poverty alleviation from communities in and around forests expected to reduce forest destructions in Indonesia. The study concluded that zakat-waqf could finance the Social Forestry program to overcome poverty, inequality and increase the welfare of people living in and around forests. It will provide economic and ecological benefits, especially in reducing forest damage. This research can encourage other researchers to explore the potential of zakat-waqf for financing forestry sectors.Abstrak: Penelitian ini bertujuan untuk menginisasi model integrasi zakat dan wakaf dengan program Perhutanan Sosial. Penelitian adalah riset konseptual yang menggunakan data sekunder dan analisis deskriptif. Penelitian ini mengulas beberapa model eksisting mengenai peran zakat dan wakaf dalam membiayai sektor pertanian dan kehutanan untuk menyusun formula baru yang diharapkan mampu menjadi solusi kemiskinan masyarakat di dalam dan sekitar hutan, yang kemudian diharapkan menurunkan tingkat kebakaran dan kerusakan hutan di Indonesia. Hasil penelitian menunjukkan bahwa zakat dan wakaf dapat menjadi sumber pembiayaan program Perhutanan Sosial untuk mengatasi kemiskinan, kesenjangan, dan meningkatkan kesejahteraan masyarakat di dalam dan sekitar hutan. Program ini dapat memberikan manfaat ekonomi dan ekologi, spesifiknya untuk mengurangi kerusakan hutan. Penelitian ini diharapkan dapat mendorong peneliti-peneliti lain untuk menganalisis lebih lanjut mengenai potensi zakat dan wakaf untuk membiayai sektor kehutanan.