TANTANGAN PENGELOLAAN PESANTREN DALAM ERA GLOBAL

Abstract

Tata kekola pondok pesantren dalam era global mendapat tantangan    berat dan paling  urgent  yang  harus  dibenahi  oleh  pesantren sebagai langkah antisipatif tersebut adalah pembenahan pola manajemen, sebab pola  manajemen  pesantren  cenderung  dilakukan  secara  insidental  dan  kurang memperhatikan tujuan-tujuannya yang telah disistematisasikan secara hirarkis. Sistem manajemen pendidikan pesantren biasanya dilakukan secara alami dengan pola manajerial yang tetap (sama) dalam tiap tahunnya. Masih banyak pesantrenyan belum melakukan Perubahan-perubahan mendasar dalam pengelolaan pesantren.