PENINGKATAN USAHA KERUPUK KREMES MENUJU UKM YANG BERDAYA SAING

Abstract

Kegiatan pengabdian dilaksanakan di sekolah PKBM Cendikia diikuti sebanyak 20   pengusaha kerupuk dan pemilik UKM kerupuk di desa Mojopahit. Kegiatan dapat dilaksanakan  dan berjalan dengan baik. Peserta cukup antusias dalam mengikuti pelatihan dapat dilihat dari jumlah kehadiran, dan mengikuti kegiatan dari awal hingga ahir.  Peserta cukup antusias terlihat dalam seluruh kegiatan dan proses pelatihan, seperti kerja kelompok bermaian peran, diskuri dan tanya jawab. Dari kegiatan pengabdian peserta memiliki tambahan pengetahuan terkaiat dengan menegement usaha dan pengembangan usaha, peluang pasar dan pesaiang usaha. Peserta mampu meningkatkan pemahaman dan kemampuan usaha membuat dan melaksanakan management usaha yang baik melalui tatakelola usaha dengam pendekatan menegemnt modern.