Ketahanan Iman Kristen di Tengah Era Disrupsi

Abstract

Christian Faith Resilience Amidst the Era of Disruption. The current era of disruption which is marked by the birth of various innovations and new technologies cannot be avoided by all people, organizations and churches. The era of disruption will affect the Christian faith, so that the attitudes, policies and culture adopted by believers who are Christian to the influence caused by this era of disruption will greatly determine the continuity of their Christian faith, whether it will continue to grow or will die completely. With a descriptive qualitative method with a literature study approach, the author proposes a conceptual frame of the role of the challenge of Christian faith in the era of disruption. The main source of analysis includes research results contained in journals and books, which are analyzed by looking at the relationship and compatibility with the title of the writing. The results of this study on the era of disruption and dimensions of Christian faith are then used to formulate the concept of resilience of the Christian faith in the era of disruption. There are eight main attitudes that must be developed in order to maintain Christian faith in this era of disruption.       Abstrak: Ketahanan Iman Kristen Di Tengah Era Disrupsi. Era disrupsi yang berlangsung saat ini yang ditandai dengan lahirnya berbagai inovasi dan teknologi baru tidak dapat dihindari oleh semua orang, organisasi dan gereja. Era disruspsi akan berpengaruh kepada iman Kristen, sehingga sikap, kebijakan serta budaya yang diambil oleh orang percaya yang ber-iman Kristen terhadap pengaruh yang ditimbulkan oleh era disrupsi ini sangat menentukan keberlangsungan iman Kristen-nya apakah akan kokoh terus berkembang atau akan mati total. Dengan metode kualitatif deskriptif dengan pendekatan studi literatur penulis mengemukakan sebuah bingkai konsep peran tantangan iman Kristen pada era disrupsi. Adapun sumber utama dari analisis meliputi hasil penelitian yang terdapat pada jurnal dan buku, yang dianalisis dengan cara mencermati hubungan dan kecocokan  dengan judul penulisan. Hasil kajian tentang era disrupsi dan dimensi-dimensi iman Kristen ini selanjutnya digunakan untuk menyusun konsep ketahanan iman Kristen pada era disrupsi. Terdapat delapan sikap utama yang harus dikembangkan guna mempertahankan iman Kristen di era disrupsi ini