PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN TREFFINGER TERHADAP KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS DAN HASIL BELAJAR SISWA
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh model pembelajaran treffinger terhadap Kemampuan berpikir kritis dan hasil belajar siswa. Penelitian ini merupakan penelitian eksperiemen, desain penelitian yang digunakan adalah Quasi Experimental Research. Kelas eksperimen yang menggunakan perlakuan dengan menggunakan model pembelajaran treffinger, satu kelas hanya menggunakan model pembelajaran konvensional. Data hasil penelitian yang diperoleh hasil kemampuan berpikir kritis siswa pada saat pretest di kelas eksperimen sama dengan kelas kontrol hal ini ditunjukkan dengan nilai (0.891)? (1.7138) sedangkan untuk kemampuan berpikir kritis pada posttest ada perbedaan kelas eksperimen dan kelas kontrol dengan nilai (0,852) ) ? (1.7138), dan data hasil penelitian yang diperoleh hasil belajar siswa pada saat pretest di kelas eksperimen sama dengan kelas kontrol hal ini ditunjukkan dengan nilai (0.891)? (1.7138) sedangkan untuk hasil belajar pada posttest ada perbedaan kelas eksperimen dan kelas kontrol dengan nilai (0,852) ) ? (1.7138)) Jadi ada pengaruh model pembelajaran treffinger terhadap kemampuan berpikir kritis dan hasil belajar kelas IV pada subtema keberagaman budaya bangsaku di Sekolah Dasar Muhammadiyah 24 Ketintang Surabaya. Kata Kunci : Kemampuan berpikir kritis, hasil belajar, Model pembelajaran, treffinger