Peranan dan Kedudukan Orang Tua Di Tengah Keluarga dan Gereja Sebagai Pendidik

Abstract

AbstractThis study departs from the author's concern about the formation of parents, which the church has so far only underestimated. The church does not have a special interest in cultivating parents as educators in the family and church as explained in this article. The purpose of writing this article is to encourage the church to increase its role in coaching parents / the elderly. The method used is the literature research method by examining the role and influence of parents in the family and church. The analysis process carried out is to use various literary sources, both journals, books and other reliable reference materials to support the author's analysis. The results found in the review of this article have a very significant role in fostering and educating families. Based on these findings, it can be concluded that the negative assumptions regarding the role of parents so far can be ignored by the real explanation in this article. AbstrakKajian ini berangkat dari keprihatinan penulis terhadap pembinaan kepada orang tua yang selama ini hanya dipandang dengan sebelah mata oleh gereja. Gereja tidak memiliki perhatian secara khusus dalam membina orang tua sebagai pendidik dalam keluarga dan gereja sebagaimana penjelasan dalam artikel ini. Tujuan penulisan artikel ini adalah mendorong gereja untuk meningkatkan perannya dalam melakukan pembinaan orang tua/lansia. Metode yang digunakan adalah metode penelitian pustaka dengan mengkaji peran dan pengaruh orang tua dalam keluarga dan gereja. Proses analisis yang dilakukan adalah menggunakan berbagai sumber literatur-literatur baik jurnal, buku dan bahan referensi lainnya yang terpercaya untuk mendukung analisis penulis. Hasil yang ditemukan dalam kajian artikel ini memiliki peran yang sangat signifikan dalam membina dan mendidik keluraga. Berdasarkan hasil temuan tersebut dapat disimpulkan bahwa asumsi-asumsi negatif terhadap peran orang tua selama ini dapat ditepis dengan penjelasan riil dalam artikel ini.