PERSPEKTIF MASYARAKAT LEWI SAPE KOTA BIMA TENTANG PRODUK WADIAH PADA BRI SYARIAH KCP KOTA BIMA

Abstract

Hasil penelitian menunjukkan sebagai berikut. (1) perspektif masyarakat Lewi Sape Kota Bima tentang produk-produk BRI Syariah Kcp Kota Bima. yaitu:(a) Penghimpun dana merupakan usaha yang dilakukan oleh Bank untuk mencari dana pada pihak deposan yang akan disalurkan kepada pihak kreditur dalam rangka penggunaan fungsi sebagai perantara antara pihak yang menyetor dengan pihak kreditor. (b) Perspektif masyarakat tentang Tabungan wadiah merupakan tabungan yang benar-benar bersifat titipan yang harus dikembalikan setiap saat sesuai apa yang diinginkan oleh pemilik titipan. (c) Perspektif masyarakat tentang Deposito wadiah merupakan sistem yang pembagian hasilnya dapat diatur oleh pemilik dana melalui akad yang telah dibuat bersama dengan pihak Bank pada awal pendaftaran deposito. (2) Adapun upaya untuk meningkatkan Produk-produk BRI Syariah Kcp Kota Bima yaitu: Meningkatkan kualitas dari produk-produk BRI Syariah Kcp Bima sangat efektif, Meyakinkan calon nasabah dengan melakukan persentase produk yang sangat menarik, Meningkatkan kualitas pemasaran produk-produk BRI Syariah, Mengoreksi dan mengecek kembali hal-hal yang masih kurang dalam produk-produk BRI Syariah