Kreatifitas guru dalam mengembangkan rencana pelaksanaan pembelajaran pendidikan agama Islam di MTs. NU Khoiriyah Bae
Abstract
Peneltian ini bertujuan guna mengetahui dan memotivasi guru dalam berkreatifitas mengembankan rencana pelaksanaan pembelajaran. Penelitan ini menggunakan metode kualitatif. Dengan jangkauan penelitian guru Pendidikan Agama Islam. Data diperoleh melalui teknik angket dan wawancara tidak langsung yang penulis lakukan. Hal ini dilaksanaan agar mendapatkan data yang utuh. Gambaran Penelitan dapat diberikan secara real bahwa guru Pendidikan Agama Islam menggunakan Rencana Pelaksanaan pembelajaran yang dibuat melalui Silabus Pembelajaran. Penelitan ini menganggap penting adanya kreatifitas guru dalam mengembangkan Rencana Pelaksanaan pembelajaran.