Efektifitas Pembelajaran Menggunakan Media E-Learning (Cisco Webex)

Abstract

AbstrakPendidikan 4.0 merupakan bentuk pendidikan yang mengintegrasikan teknologi cyber baik secara fisik maupun tidak ke dalam pembelajaran atau dengan kata lain sebagai fenomena penetrasi digital di lingkungan dunia pendidikan. Pendidikan model ini hadir untuk merespon kebutuhan revolusi industri keempat dimana manusia dan mesin di selaraskan untuk mendapatkan solusi. Memecahkan masalah dan tentu saja menemukan kemungkinan inovasi baru. Kehadiran teknologi ini menjadi alternatif model pembelajaran serta pemanfaatannya. E-learning menjadi solusi belajar formal dan informal melalui aplikasi Cisco Webex menjadikan  pembelajaran tanpa batas ruang dan waktu. Melalui e-learning menjadikan akses keberbagai macam sumber pembelajaran, baik itu konten ataupun manusia. E-learning memberikan kesempatan bagi siswa untuk memegang kendali atas kesuksesan  masing-masing. Webex tools untuk melakukan pertemuan/meeting secara online. Tools ini merupakan tools yang dikeluarkan oleh CISCO, dimana Webex saat ini menjadi media yang paling populer dan banyak digunakan oleh orang-orang mulai dari perusahaan kecil, menengah sampai dengan perusahaan besar untuk melakukan rapat rutin antar pegawainya secara online.Maka dari itu penggunaan aplikasi webex dalam sebuah proses pembelajaran sebagai e-learning mampu diandalkan bagi setiap pendidik dalam memaksimalkan dan mencapai tujuan pembelajaran._____________________Kata kunci: media, e-learning, webex, revolusi 4.0 AbstractEducation 4.0 is a form of education that integrates cyber technology both physically and not into learning or in other words as a phenomenon of digital penetration in the educational world. This model education is present to respond to the needs of the fourth industrial revolution where people and machines are aligned to get solutions. Solve problems and of course discover the possibilities of new innovations. The presence of this technology becomes an alternative model of learning and utilization. E-learning becomes a formal and informal learning solution through Cisco Webex applications making learning without space and time limits. Through e-learning, access to various learning resources, be it content or human. E-learning provides an opportunity for students to take control of their success. Webex tools for meeting online. This tool is a tool issued by CISCO, where Webex is currently the most popular media and widely used by people ranging from small, medium to large companies to conduct regular meetings between employees online. Therefore, the use of webex applications in a learning process as e-learning is reliable for every educator in maximizing and achieving learning goals._____________________Keywords: media, e-learning, webex, revolution 4.0