PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF THINK-PAIR-SHARE UNTUK MENINGKATKAN RESPON DAN HASIL BELAJAR MENGENAL RASUL-RASUL ALLAH

Abstract

Penelitian ini bertujuan mendeskripsikan peningkatan proses dan hasil belajar mengenal nama rosul-rosul Alloh melalui model Kooperatif Think-Pair-Share beserta respon siswa terhadap penerapan model dan pendekatan pembelajaran tersebut. Prosedur penelitian ini meliputi dua siklus, dan setiap siklus terdiri atas perencanaan, pelaksanaan, pengamatan, dan refleksi. Subjek penelitian adalah siswa kelas 5  berjumlah 10 orang yang terdiri atas empat laki-laki dan enam perempuan dengan materi megenal  nama rosul-rosul Alloh. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penerapan pembelajaran dengan model Kooperatif Think-Pair-Share meningkatkan hasil belajar mengenal nama-nama rosul Alloh, dan siswa merespon positif terhadap penerapan model Kooperatif Think-Pair-Share. This study aims to describe the improvement of the process and learning outcomes of recognizing the names of Allah's prophets through the Cooperative Think-Pair-Share model along with student responses to the application of the learning model and approach. This research procedure includes two cycles, and each cycle consists of planning, implementing, observing, and reflecting. The research subjects were 10 grade 5 students consisting of four boys and six girls with the material about the names of Allah's rosul-rosul-rosul. The results showed that the application of learning with the Cooperative Think-Pair-Share model improved learning outcomes to recognize the names of Allah's rosul, and students responded positively to the application of the Think-Pair-Share Cooperative model.