Translation Shifts in English-Indonesian Versions of Holy Quran Surah Az-Zalzalah

Abstract

Translation shift is a part that is not far from what is referred to the notion of translation and constitutes a process in translating which aims to find the equivalent meaning between SL and TL. It is caused by the rules that every language has. Translation shifts are divided into 2 types that are category shift and level shift. Furthermore, category shifts fall into 4 categories which are structure shift, unit shift, class shift, and intra system shift. This current study aimed 1) to investigate the types of translation shift which are found in the English and Indonesian translation versions of the Holy Quran of Surah Az-Zalzalah and 2) to discover the most dominant shift appearing in the English and Indonesian translation versions of the Holy Quran of Surah Az-Zalzalah. To answer the quest, the design used in this study was qualitative. This study has affirmed that, except structure shift, there are 3 types of shifts belonging to the category shift found namely: class shift, unit shift, and intra-system shift. To wrap up, this study has revealed that not all category shifts and level shift are found in the Indonesian-English translation version of surah Az-Zalzalah. Pergeseran bentuk (translation shift) merupakan bagian tidak terpisahkan dari proses penerjemahan dan bertujuan untuk menemukan bentuk yang paling sesuai untuk memadankan makna dari bahasa sumber ke bahasa sasaran. Fenomena pergeseran ini disebabkan adanya perbedaan tata bahasa. Translation shift dibagi menjadi dua tipe, yaitu pergeseran kategori (category shift) dan pergeseran tingkat (level shift). Lebih lanjut, pergeseran kategori dibagi menjadi 4, yaitu pergeseran struktur (structure shift), pergeseran unit (unit shift), pergeseran kelas kata (class shift), dan pergeseran intrasistem (intra system shift). Penelitian ini bertujuan untuk 1) menemukan bentuk-bentuk translation shift  dalam versi dwibahasa (Bahasa Inggris dan Bahasa Indonesia) Al-Quran Surat Az-Zalzalah, serta 2) menemukan pergeseran yang paling dominan dalam proses penerjemahan versi dwibahasa Al-Quran Surat Az-Zalzalah. Penelitian ini menggunakan desain penelitian kualitatif. Temuan penelitian ini adalah 3 bentuk pergeseran kategori yaitu: class shift, unit shift, dan intra system shift. Tidak ditemukan adanya pergeseran kategori berjenis pergeseran struktur. Kesimpulan penelitian ini adalah bahwa tidak semua bentuk translation shift ditemukan dalam versi dwibahasa Al-Quran Surat Az-Zalzalah.