PENDEKATAN BAHASA DALAM TEORI BATAS MUHAMMAD SYAHRUR
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mencoba menginterpretasi pendekatan yang dilakukan oleh Syahrur dalam menganalisa Al quran secara kata perkata atau biasa dikenal dengan pendekatan bahasa Al quran Syahrur dengan teorinya “the theori of limitâ€. Penelitian ini menggunakan library search dengan diskriptive analisis, dengan mengungkap pemikiran Muhammad Syahrur yang telah berhasil memberikan kontribusi yang cukup signifikan dikalangan penafsiran Al quran sehingga mengahasilkan produk yang humanis dan mudah untuk dijadikan metode pemahaman baru untuk menafsirkan Al quran.