PENGARUH MASA KERJA, TINGKAT ABSENSI DAN PERPUTARAN TUGAS KERJA TERHADAP PRESTASI KERJA PEGAWAI KANTOR DISTRIK NAVIGASI KELAS III CILACAP

Abstract

AbstractThis research was done at the Third Class Navigation Office of Cilacap. Thisstudy aims to know the role of the independent variables in building employeesperformance.The analysis shows several results as follows: R2 was 74.112% which means thevariation of performance was determined by the three variables as large as 74.112%.Further, the computed F (33.399) > F table (2.874) and computed t for length ofservice, absenteeism and job rotation were 2.2388, -2.3814 and 3.3637 respectively.They are larger than t table (2.0301). The elasticity test shows that coefficient forlength of service, absenteeism and rotation were 0.00831, -0.01014 and 0.01811,respectively. It can be seen that the coefficient of job rotation was the largest one.Because the independent variables of length of service, absenteeism and rotationinfluence employees performance, the management should pay attention to them.Keywords: working years, absence, work turn over, performanceAbstraksiPenelitian ini merupakan hasil survey pada Kantor Distrik Navigasi Kelas IIICilacap, tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh masa kerja,tingkat absensi dan perputaran tugas kerja terhadap prestasi kerja dan untukmengetahui variabel yang berpengaruh lebih besar terhadap prestasi kerja pegawai..Hasil penelitian menunjukkan bahwa secara parsial maupun secara bersamasamavariabel masa kerja, tingkat absensi, dan perputaran tugas kerja berpengaruhterhadap kinerja karyawan. Berdasarkan uji elastisitas dapat diketahui bahwa nilaielastisitas perputaran tugas kerja memiliki nilai paling tinggi. Perputaran tugas kerjahendaknya lebih mendapatkan perhatian khusus karena mempunyai pengaruh yanglebih besar dibanding dengan masa kerja dan tingkat absensi.Kata kunci: Masa Kerja, Absensi, Perputaran Tugas Kerja, Prestasi Kerja