SISTEM PERAMALAN PENJUALAN SEPEDA MOTOR YAMAHA DI SENTRAL YAMAHA MALANG DENGAN METODE LEAST SQUARE
Abstract
Abstract The aim of this study is to create forecasting system on motorcycle sales in central yamaha Malang, East Java to find out sales for the next year. The research was carried out with forecasting and SDLC (System Development Life Cycle) system with waterfall model. The data used for dorecasting sales is from January 2016 to December 2018. Lthe first step taken with observed in central yamaha Malang, after that the researchers design the system that will be made for forecasting by designing the appearance of the application, creating usecase diagram, dfd diagram and designing the database. The data hase been collected is processed in excel using the Least Squere Method, then after that it is implemented into the application. Forecasting using Least Squere method, the error value is obtained using an average MSE of 8,3 %, so this data can be used because the error value obtained is below 10 % in accordance with the MSE standard value. The result of the application experiment on 80, 56 % users stated that the application was good to use. Keyword: Forecasting, Least Square, ESP, MSE Abstrak Tujuan dari penelitian ini adalah membuat sistem peramalan pada penjualan motor yang berada di Sentral Yamaha Malang untuk mengetahui penjualan pada tahun berikutnya. Penelitian dilakukan dengan peramalan dan dengan menggunakan sistem SDLC (System Development Life Cycle) dengan model waterfall. Data yang digunakan untuk peramalan penjualan motor dari Januari 2016 sampai dengan Desember 2018. Langkah pertama yang dilakukan dengan melakukan observasi pada Sentral Yamaha Malang, setelah itu merancang sistem yang akan dibuat untuk peramalan dengan mendesain tampilan aplikasi, membuat usecase diagram, dfd diagram dan mendesain basisdata. Data yang telah terkumpul diolah dalam excel dengan menggunakan metode Least Square. Setelah itu diimplementasikan dalam aplikasi. Peramalan dengan metode Least Square didapatkan nilai error dengan menggunakan MSE rata-rata sebesar 8.3%, sehingga metode ini dapat digunakan dikarenakan nilai error yang didapatkan dibawah 10% sesuai dengan nilai standar MSE. Hasil percobaan aplikasi pada pengguna 80,56% menyatakan bahwa aplikasi baik digunakan. Kata Kunci: Peramalan, Least Square, ESP, MSE