Komparasi Efisiensi Penyaluran Kredit Pada Bank Umum Syariah (BUS) antara Bank Mega Syariah dan Bank CIMB Niaga Syariah Dengan Pendekatan Data Envelopment Analysis (DEA)

Abstract

Efficiency is one of the performance parameters that underlies the entire performance of an organization by proposing to the philosophy of the ability to produce optimal output with existing inputs. In this Article using the ratio approach with the purpose to measure the efficiency and comparison of efficiency between Bank Mega Syariah and CIMB Niaga Syariah Bank during the period 2010-2016. The data used in this study are secondary data collected from financial reports issued by Bank Indonesia. Efficiency measurement in this study uses the Data Envelopment Analysis (DEA) method. The input used is total savings, total assets, and labor costs, while the output variable is total financing or credit and operating profit. To find out the comparison of efficiency between Bank Mega Syariah and CIMB Niaga Syariah Bank, this study used Independent Sample T-Test different tests. The results of this study indicate that there is a significant comparison between Bank Mega Syariah and CIMB Niaga Syariah Bank. In this study CIMB Niaga Syariah Bank showed a better level of efficiency than Bank Mega SyariahKeywords: Efficiency, Data Envelopment Analysis, Total Deposits, Sharia Commercial BanksEfisiensi merupakan salah satu parameter kinerja yang mendasari seluruh kinerja sebuah organisasi dengan mengaju pada filosofi kemampuan menghasilkan output yang optimal dengan input yang ada. Dalam artikel ini menggunakan pendekatan rasio dengan tujuan untuk mengukur efisiensi dan perbandingan efisiensi antara Bank Mega Syariah dan Bank CIMB Niaga Syariah selama periode 2010-2016. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data sekunder yang dikumpulkan dari laporan keuangan yang diterbitkan oleh Bank Indonesia. Pengukuran efisiensi dalam penelitian ini menggunkan metode Data Envelopment Analysis (DEA). Input yang digunakan adalah total simpanan, total aset, dan biaya tenaga kerja, sedangkan variable outputnya adalah total pembiayaan atau kredit dan laba opersional. Untuk mengetahui perbandingan efisiensi antara Bank Mega Syariah dan Bank CIMB Niaga Syariah, penelitian ini menggunakan uji beda Independent Sample T-Test. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa terdapat perbandingan yang siginfikan antara Bank Mega syariah dan Bank CIMB Niaga Syariah. Pada penelitian ini Bank CIMB Niaga Syariah menunjukan tingkat efisiensi yang lebih baik daripada Bank Mega Syariah.Kata Kunci:  Efisiensi, Data Envelopment Analysis, Total Aset, Bank Umum Syariah