PERANCANGAN APLIKASI DATA BUKU PERPUSTAKAAN PADA SMK SWASTA AL – AZIS BERBASIS ANROID

Abstract

Informasi Data Buku sangatlah penting bagi sebuah perpustakaan, dengan adanya informasi databuku, kita bisa mengetahui tentang suatu info data buku lengkap mengenai keterangan sebuah buku.Adapun Bahasa Pemograman yang di gunakan dalam pembuatan aplikasi yang dimaksud adalahAndroid dan Eclipse. Pembuatan databasenya menggunakan SQLite. Perancangan sistem dilakukandengan metode waterfall yang merupakan model pengembangan sistem informasi yang sistematik dansekuensial. Metode penggalian data yang digunakan adalah wawancara, observasi, dan studikepustakaan. Hasil dari pembuatan program yakni ditujukan dengan Terselesaikan nya Aplikasi DataBuku Perpustakaan Pada SMK Al – Azis berbasis android. Semoga dengan adanya aplikasi ini, dapatmeningkatkan Kinerja dalam proses informasi perpustakaan dan pencarian data buku perpustakaanSMK Al - Azis.