PERANCANGAN SISTEM AKUNTANSI PENJUALAN PASIR DI CV. GALUNGGUNG MANDIRI KABUPATEN TASIKMALAYA

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah adanya kelemahan dan kebaikan dalam sistem informasi akuntansi penjualan tunai pada CV. Galunggung Mandiri, Metode penelitian yang digunakan adalah menganalisis sistem informasi akuntansi penjualan tunai dan melakukan pembuatan sistem tersebut yang disesuaikan untuk memudahkan kinerja perusahaan. Mulai dari penjadwalan serta pengolahan keuangan.sistem ini akan menghasilkan suatu program yang dapat melakukan perhitungan persediaan barang dagang di CV. Galunggung Mandiri serta pembuatan laporan keuangan secara otomatis, data yang lebih akurat dan tentunya dapat membantu kegiatan operasional di CV. Galunggung Mandiri.Kata Kunci :  Akuntansi, Sistem, dan Keuangan