PENINGKATAN KUALITAS TAMAN DENGGUNG DI SLEMAN SEBAGAI TAMAN RAMAH ANAK MELALUI PENGEMBANGAN KECERDASAN ANAK

Abstract

Abstract: Taman Denggung is the ones of green public space that was located in central government of Kabupaten Sleman, Yogyakarta. Taman Denggung as public space can be easily accesed by general public. All levels of society with various groups ranging from children until street vendors and those with commercial interests can access Taman Denggung. With the large number of users in Denggung Park, it causes insecurity towards visitors, especially children. Infertility is caused by the commercial activities of street vendors and business people, vehicles and community egos with motorized vehicles that undermine the development of children's intelligence. So that efforts are needed to improve the quality of Denggung Park to become a child-friendly park. This study uses the qualitative method with observation and interviews to get the existing data then completed through theoretical studies related to the development of children's intelligence. From this study, it was found that creating a Denggung Park into a child-friendly park needed an effort to improve zoning, which emphasized the safety of children, then from the zoning it began to be inserted and applied to each element of children's intelligence development.Keyword: child friendly, children's intelligence, green open spaceAbstrak: Taman Denggung merupakan salah satu ruang terbuka hijau yang terletak di pusat pemerintahan Kabupaten Sleman, Yogyakarta. Taman Denggung sebagai ruang publik dapat secara mudah diakses oleh mesyarakat umum. Seluruh lapisan masyarakat dengan berbagai kalangan mulai dari anak-anak hingga PKL serta yang memiliki kepentingan komersil dapat mengakses Taman Denggung. Dengan banyaknya pengguna pada Taman Denggung menimbulkan ketidak ramahan terhadap pengunjung, terutama anak anak. Ketidak ramahan diakibatkan karena aktifitas komersil PKL dan pembisnis wahana serta ego masyarakat dengan kendaraan bermotornya yang menggagu pengembangan kecerdasan anak. Dengan demikian diperlukan upaya untuk meningkatkan kualitas Taman Denggung menjadi taman ramah anak. Penelitian ini menggunakan metode kualitastif dengan observasi dan wawancara untuk mendapatkan data kemudian diselesaikan melalui kajian teori berkaitan denngan pengembangan kecerdasan anak. Dari penelitian ini didapatkan hasil bahwa dalam membentuk Taman Denggung menjadi taman ramah anak diperlukan usaha pembenahan zonasi yang menitik beratkan terhadap keamanan anak kemudian dari zonasi tersebut mulai disisipkan dan diaplikasian setiap elemen pengebangan kecerdasan anak.Kata Kunci: ramah anak, kecerdasan anak, ruang terbuka hijau