PENDIDIKAN PRA NIKAH; IKHTIAR MEMBENTUK KELUARGA SAKINAH

Abstract

ABSTRAK Tulisan Pendidikan Pra Nikah; Ikhtiar Membentuk Keluarga Sakinah ini disebabkan oleh adanya angka perceraian yang sangat tinggi akibat dari pernikahan usia dini yang belum memahami urgensi dan fungsi keluarga. Tujuan dari penulisan ini adalah untuk mengedekuasi anak usia pra nikah agar lebih siap baik secara mental maupun pengetahuan. Jenis  penelitian ini adalah kepustakaan, di mana penulis malakukan penelusuran terhadap  beberapa literatur yang terkait. Dengan demikian, maka sumber data dari tulisan ini adalah buku-buku ilmiah yang diterbitkan dengan maksud dijadikan sumber referensi. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa urgensi keluarga, fungsi dan peran keluarga, tugas dan tanggungjawab keluarga, ciri-ciri keluarga, serta faktor dan prinsip keluarga sakinah perlu diberikan kepada anak usia pra nikah agar kelak menjadi keluarga yang sakinah mawaddah wa rahmah.  Kata Kunci: Pendidikan Pra Nikah dan Keluarga Sakinah  ABSTRACTPre-Marriage Writing Paper; Ikhtiar Forming a Sakinah Family was caused by the very high divorce rate resulting from an early marriage that has not understood the urgency and function of the family. The purpose of this paper was to educated pre-married age children to be better prepared both mentally and knowledge. This type of research was a literature, in which the authors trace a number of related literature. Thus, the data sources of this paper are scientific books published with the intention of being a reference source. The results of this study indicated that family urgency, family functions and roles, family duties and responsibilities, family characteristics, and sakinah family principles and factors need to be given to pre married children in order to become a sakinah mawaddah wa rahmah family.Keywords: Pre-marriage Education and Sakinah Family