KONSEP SPIRITUAL LEADERSHIP DALAM PENDIDIKAN ISLAM

Abstract

Artikel ini mengeksplorasi konsep dan tujuan kepemimpinanspiritual dalam pendidikan Islam, menunjukkan beberapa gayadan dimensi kepemimpinan spiritual yang dapat dikaitkandengan teori berbasis nilai kepemimpinan, serta membahasbeberapa manfaat memahami kepemimpinan spiritual dalampendidikan Islam. Artikel ini diakhiri dengan argumen untukmendapatkan wawasan lebih mendalam mengenai dasar teorikepemimpinan spiritual dalam kaitannya dengan teori-teorikepemimpinan yang lain karena sangat diperlukan untukmenjadikan konsep paradigma yang berharga bagi pendidikanIslam.