Nilai-Nilai Pendidikan Karakter Alam Kitab Al-Akhlaq Lil Banln Jilid I Karyaal-Ustaz 'Umar Binahmad Baraja' dan Relevansinya bagi Siswa MI

Abstract

Penelitian ini untuk mendiskripsikan dan menganalisis nilai-nilai pendidikan karakter dalam kitab Al-akhlaq Lil Ban in jilid I karya A l-Ust adz 'Umar Bin Ahmad Baraja' dan relevansinya bagi siswa MI. Hasil penelitian: (1). Karakter Nilai-nilai Pendidikan yang terkandung dalam kitab Al-akhlaq Lil Banin jilid I adalah Religius (Akhlak Kepada Allah, Akhlaq Kepada Rasulullah, Amanah), disip/in,·menepatijanji, peduli lingkungan, cinta kebersihan, peduli sosial (sopan santun, menghormati orang lain, menghormati kedua orang· tua, saudara, kerabat, pembantu, tetangga, guru, ternan, adab berjalan, dan adab di sekolah), dan toleransi. (2). Nilai~nilai ini relevan dengan kondisi (karakter) siswa Ml saat ini.