Meningkatkan Kemampuan Hubungan Interpersonal Melalui Layanan Bimbingan Kelompok Teknik Sosiodrama pada Siswa Kelas IX-1 SMP Negeri 1 Praya Barat Daya

Abstract

Abstrak: Penelitian ini untuk mengetahui penerapan bimbingan kelompok dengan teknik sosiodrama dalam meningkatkan kemampuan hubungan interpersonal yang sesuai dengan kebutuhan pada siswa kelas IX-1 SMPN 1 Praya Barat Daya. Dilaksanakan dengan PTK sistem spiral: rencana, tindakan, pengamatan, refleksi dan perencanaan kembali dalam dua siklus. Dari analisis dan observasi menunjukkan 8 siswa yang memiliki kemampuan hubungan interpesonal kategori rendah menjadi berkategori tinggi sebanyak 6 siswa dan 2 siswa berkategori sedang, terjadi peningkatan kemampuan hubungan interpersonal. Disimpulkan bahwa penggunaan layanan bimbingan kelompok dengan teknik sosiodrama dapat meningkatkan kemampuan menjalin hubungan interpersonal pada siswa kelas IX-1 SMP Negeri 1 Praya Barat Daya yang ditandai peningkatan skor tingkat kemampuan hubungan interpersonal pada siswa sebelum dan sesudah penggunaan bimbingan kelompok dengan teknik sosiodrama.Abstract:  This research is to know the application of group guidance with sociodrama technique in improving the ability of interpersonal relation according to the needs of the students of class IX-1 SMPN 1 Praya Barat Daya. Carried out with PTK spiral system: plan, action, observation, reflection and re-planning in two cycles. From the analysis and observation show 8 students who have interpesonal relationship ability of low category become categorized as high as 6 students and 2 students are moderate category, there is improvement of interpersonal relationship ability. It was concluded that the use of group counseling service with sociodrama technique can improve interpersonal relationship ability in grade IX-1 students of SMP Negeri 1 Praya Barat Daya marked improvement of interpersonal relationship ability level score on students before and after use of group guidance with sociodrama technique.