Komitmen Beragama dan Kepuasan Perkawinan pada Pasangan yang Bekerja Menjadi Tenaga Kerja Indonesia

Abstract

Abstract: The aim of the present study was to determine the relationship between religious commitment and marital satisfaction among couples worked as Indonesian Migrant Workers. This study involved 51 samples of married couples and one of whom worked as Indonesian Migrant Workers (TKI) who live in Ponorogo District. The sampling technique used is convenience sampling. Data collection techniques used in this study in the form of scales and checklists. The data analysis in this study done by using correlation technique. Based on result of analysis test obtained that religious commitment have positive correlation with marital satisfaction equal to r = 0,364; p = 0,009.Abstrak: Penelitian ini bertujuan untuk menguji hubungan antara komitmen beragama dengan kepuasan kerja pada pasangan yang bekerja menjadi tenaga kerja Indonesia di luar Negeri. Penelitian ini melibatkan 51 sampel pasangan yang telah menikah dan salah satunya bekerja menjadi Tenaga Kerja Indonesia (TKI) yang tinggal di Kabupaten Ponorogo. Adapun teknik sampling yang digunakan adalah  convenience sampling. Adapun teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah kuesioner dalam bentuk skala. Analisis data dalam penelitian ini dilakukan dengan menggunakan teknik korelasi. Berdasarkan hasil uji analisis diperoleh bahwa komitmen beragama mempunyai korelasi positif dengan kepuasan perkawinan sebesar r= 0,364; p=0,009.