PENDIIDKAN BERBASIS TOLERANSI SEBAGAI UPAYA UNTUK MEMUTUS MATA RANTAI KEKERASAN MELALUI INSTITUSI PENDIDIKAN

Abstract

AbstrakPermasalahan kekerasan dalam dunia pendidikan merupakan salah satu masalah urgen yang cukup memperoleh sorotan yang tajam, karena dalam beberapa kasus kekerasan berujung pada kematian, sehingga hal tersebut perlu diatasi dengan tepat. Institusi pendidikan sebagai lembaga yang berperan dalam menyelenggarakan proses pendidikan, tentunya harus berfungsi dalam menanamkan keterampilan yang diperlukan untuk ikut ambil bagian dalam demokrasi, mengembangkan bakat yang dimiliki tiap orang demi kepentingan pribadi dan masyarakat, mempersiapkan anggota masyarakat untuk dapat mencari nafkah, melestarikan kebudayaan, mengurangi pengendalian orang tua, melimpahkan wewenang dan tugas dalam mendidik anak pada pihak sekolah, serta sebagai sarana untuk mengakomodir perselisihan paham yang terjadi di lingkungan sekolah maka perlu untuk menyelenggarakan pendidikan yang diupayakan untuk memutus mata rantai kekerasan yang terjadi.Pendidikan berbasis toleransi merupakan upaya untuk menyelenggarakan pendidikan dengan menghapuskan perbedaan mendasar antara senior dan junior di instansi pendidikan. Dengan demikian pendidikan diupayakan untuk saling menghormati dan menghargai antar siswa tanpa memandang senioritas.Kata Kunci: Pendidikan, toleransi, kekerasanAbstractThe problems of violence in the world of education is one of the urgent problems obtaining enough sharp spotlight, because in some cases of violence resulting in death, so it needs to be addressed appropriately. Educational institutions as institutions that play a role in organizing the educational process, must be functioning in imparting the necessary skills to take part in democracy, developing the talents of each person in the interests of the private and the public, prepare community members to be able to earn a living, to preserve their culture, reducing parental control, delegation of authority and duty to educate children in the school, as well as a means to accommodate the disagreement that occurred in the school environment, the need for education that sought to break the chain of violence. Tolerance based education is an effort to provide education to eliminate the35Winarno Pendidikan Berbasis Toleransi Sebagai Upaya….MAGISTRA - Volume 6 Nomor 2 Oktober 2015fundamental differences between the senior and junior in educational institutions. Thus pursued education for mutual respect and respect among students regardless of seniority.Keywords: education, tolerance, violence