Implementasi Model Pembelajaran Matematika Knisley dalam Meningkatkan Kemampuan Penalaran Matematis Peserta Didik

Abstract

Abstract: The purpose of the research is to improve students' mathematical reasoning ability through knisley mathematics learning model (MPMK). This research uses classroom action research method (PTK). The instruments used are test instruments and nontes. The study was conducted in class X in SMA Negeri 8 Bandar Lampung Lesson 2015/2016 year, subject of 36 students. Having given the knisley mathematics learning model the students' mathematical reasoning ability increases. In cycle 1 formative test 55.56% (less), cycle II formative test 65.86% (less), and cycle III formative test 72.22 (enough). Further research suggestions need to apply the knisley mathematical learning method to the subject, ladder or different mathematical abilities. Abstrak:Tujuan dari penelitian adalah untuk meningkatkan kemampuan penalaran matematis peserta didik melalui model pembelajaran matematika knisley (MPMK). Penelitian ini menggunakan metode penelitian tindakan kelas (PTK). Adapun instrumen yang digunakan adlah instrumen tes dan nontes. Penelitian dilakukan pada kelas X di SMA Negeri 8 Bandar Lampung Tahun Pelajaran 2015/2016, Subjek penelitian 36 peserta didik. Setelah diberikan model pembelajaran matematika knisley kemampuan penalaran matematis peserta didik meningkat. Pada siklus 1 tes formatif 55.56 % (kurang), siklus II tes formatif  65.86% (kurang), dan siklus III tes formatif 72.22 (cukup). Saran penelitian selanjutnya perlu menerapkan metode pembelajaran matematika knisley pada pokok bahasan, jenjang atau kemampuan matematis yang berbeda.