KEPEMIMPINAN PENDIDIKAN UNTUK MENGEMBANGKAN SEKOLAH BERMUTU

Abstract

Kedudukan Kepemimpinan dalam dunia pendidikan sangat strategis untuk menciptakan perubahan pada berbagai organisasi pendidikan, baik di sekolah maupun di madrasah. Untuk itu, dalam proses penciptaan mutu di sekolah diperlukan peningkatan kualitas kepemimpinan sehingga arah perbaikan mutu pendikan semakin jelas sesuai harapan stakeholders.