Pendidikan Pesantren dalam Mempertahankan Nilai-nilai Pendidikan Islam
Abstract
Abstrak: Pendidikan pesantren sejak awal kehadirannya telah memiliki ciri khas tersendiri dengan sistem nilai yang berbeda dengan pendidikan-pendidikan diluar pesantren. Sistem nilai yang mengakar di pesantren adalah keikhlasan, kemandirian, keteladanan, kesederhanaan, serta spiritualitas yang terus berjalan mengikuti berkembangan dan kemajuan pesantren. Nilai yang diajarkan dipesantern adalah nilai-nilai yang menitik beratkan pada sifat-sifat Ilahiyah, bukan pada materi.