KRITIK SANAD HADITS JIHAD-INTOLERANSI
Abstract
Abstrak Ketika para penegak hukum menyelidik kasus terorisme, didapat dokumen-dokumen doktrin agama yang mengarah kepada motivasi pelaku melakukan tindakan itu. Bahkan disinyalir hadits-hadits Nabi saw dijadikan dasar dan pedoman yang menghalalkan perbuatan destruktif mereka. Oleh karena itu melalui tulisan ini akan dikupas oleh penulis tentang takhrij dan penelitian kualitas Hadits Jihad-Intolerasi sehingga dapat diketahui kualitas sanadnya. Kata Kunci: Kritik, Sanad, Jihad, Intoleransi