HAK-HAK ASASI MANUSIA DI DUNIA ISLAM

Abstract

Islam sangat menjunjung tinggi Hak Asasi Manusia (HAM). Sejatinya islam telah menetapkan larangan pembunuhan; QS al-Isra : 33 dan QS al-Nisa: 93. Di samping islam telah mengatur hukuman bagi pembunuh, sebagaimana terdapat dalam QS al-Baqarah 178. Harus diklaim pula bahwa persoalan HAM dalam perspektif islam tidak sebatas domain pembunuhan, bahkan HAM menukik pada hak perlindungan keyakinan beragama; QS al-Baqarah : 256.