GEDUNG TAHFIDZ QUR’AN MAKASSAR DENGAN PENDEKATAN ARSITEKTUR BIOOKLIMATIK

Abstract

Abstrak—Perancangan Gedung Tahfidz Qur’an di wilayah kota Makassar untuk menyediakan tempat pembelajaran tahfidz Qur’an bagi masyarakat. Perencanaan fungsi bangunan ini tidak hanya sebagai tempat belajar dan mengajarkan tentang tahfidz Qur’an, tapi juga sebagai tempat perkumpulan para Hafidz dan Hafidzah di Sulawesi Selatan. Perancangan konsep Gedung Tahfidz Qur’an perlu dicermati pada lokasinya dan penyesuaian akan kebutuhan dan kegiatan calon penggunanya, serta didukung dengan fasilitas yang menunjang sehingga menjadi daya tarik tersendiri bagi calon penggunanya.Perancangan akan terfokus pada kenyamanan pengguna dengan desain bangunan yang menyesuaikan iklim lokasi perancangan Gedung Tahfidz Qur’an.Penyesuaian dengan iklim lokasi agar perancangan ini tidak merusak lingkungan dan melindungi alam sekitar. Kata Kunci: Tahfidz, Qur’an, Perancangan, Gedung,peneyesuaian  Abstract —Building Tahfidz Quran design in Makassar city for provide a place of learning for the community TahfidzQur’an. Planning function of the building is not only a place to learn and teach about TahfidzQur’an, but also as gatheringplace  of Hafiz and Hafidzah in South Sulawesi. The design concept of the Holy Tahfidz building needs to be examined on its location and the adjustment of the needs and activities of prospective users, and supported by facilities that support so that it becomes the main attraction for prospective users. The design will be focused on user comfort with the building design that adapts to climate locations of building Tahfidz Qur'andesign. Adjustments to the climate of the location that this design does not damage the environment and protecting the environment. key word: Tahfidz, Quran, Design, Building, adjustments