EFEK ESTETIK DAN MAKNA DALAM PUISI YANG BERNAFASKAN ISLAM
Abstract
Tulisan ini mendeskripsikan bunyi bahasa ditinjau dari aspek efek estetikdan makna. Ditinjau dari aspek estetik dan makna, kajian terhadap bunyibahasa menarik dilakukan. Dalam kajian ini digunakan metode analisisfonem; yakni pada fonem vokal dan konsonan. Terdapat lima jenis vokal,yakni /a/,/i/,/u/,/e/,/o/, dan enam fonem konsonan/p/,/b/,/m/,/h/,/?/,/ng/ yang dianalisis. Hasil analisis dari kajian inimenyatakan bahwa bunyi bahasa, secara khusus berupa fonem vokal dankonsonan dapat menimbulkan efek estetik dan efek makna. Efek estetiktersebut dapat muncul dengan bertolak dari daya imajinatif yangditimbulkan. Efek makna dalam konteks tersebut dapat ditimbulkan darinilai rasa tertentu, baik hal itu pengaruh dari fonem vokal maupunkonsonan. Dalam puisi yang bernafaskan Islam juga tidak luput dalampenggunaan kekuatan bunyi bahasa itu dalam rangka memperkuat dayaimpresinya kepada pembaca. Lebih lanjut, hasil kajian ini dapatdikembangkan lebih luas, misalnya terhadap efek estetik dan maknavarian-varian fonem vokal dan fonem konsonan yang lain, yang belumdibahas dalam tulisan ini.