Hak dan Keterwakilan Politik Perempuan dalam Arena Politik Indonesia

Abstract

Tulisan ini mencoba untuk menganalisis bagaimana hak dan keterwakilan perempuan dalam arena politik Indonesia sebagai representatif kesetaraan gender. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif deskriptif dengan pendekatan studi literature. Adapun hasil analisis bahwa hak perempuan dalam arena politik di Indonesia masih di pandang sebelah mata oleh partai politik. Begitupun budaya patriarki masih sangat mengakar yang menyebakan minimnya keterwakilian perempuan dalam arena politik Indonesia.