PENDAMPINGAN BACA AL-QUR’AN BAGI IBU-IBU UNIT LAUNDRY DI PONDOK PESANTREN AR-ROHMAH PUTRI 2 DAU MALANG

Abstract

Abstract This service is focused on improving the ability to read the Holy Quran through training and mentoring activities for laundry women at the Ar Rohmah Putri 2 Boarding School Dau Islamic Boarding School. The determination of this assistance was motivated by the low ability to read the Holy Quran among laundry women at the Ar-Rohmah Putri 2 Boarding School Dau Islamic Boarding School. The goals to be achieved by laundry ladies at the Ar Rohmah Putri 2 Boarding School Dau Islamic Boarding School are: 1) Helping to improve their ability to read the Holy Quran. 2) Provide an understanding of how to read the Holy Quran properly and correctly. The learning method used is the UMMI Method. Overall, this mentoring activity obtained satisfactory results with several components successfully achieved in the implementation of this activity, including: 1) achievement of activity objectives, 2) achievement of planned material targets. Keywords: Mentoring, reading the Holy Quran, laundry unit ladies   Abstrak Pengabdian ini difokuskan pada peningkatan kemampuan baca al-Quran melalui kegiatan pelatihan dan pendampingan bagi ibu-ibu laundry di Pondok Pesantren Ar Rohmah Putri 2 Boarding School Dau.  Penentuan pendampingan ini dilatarbelakangi oleh rendahnya kemampuan baca al-Quran pada ibu-ibu laundry di Pondok Pesantren Ar-Rohmah Putri 2 Boarding School Dau. Tujuan yang ingin dicapai bagi ibu-ibu laundry di Pondok Pesantren Ar Rohmah Putri 2 Boarding School Dau adalah: 1) Membantu untuk meningkatkan kemampuan baca al-Quran. 2) Memberikan pemahaman cara membaca al-Qur`an yang baik dan benar. Metode pembelajaran yang digunakan adalah Metode UMMI. Kegiatan pendampingan ini secara keseluruhan mendapatkan hasil yang memuaskan dengan beberapa komponen yang berhasil dicapai dalam pelaksanaan kegiatan ini diantaranya: 1) ketercapaian tujuan kegiatan, 2) tercapainya target materi yang telah direncanakan. Kata Kunci: Pendampingan, baca al Quran, ibu-ibu unit laundry