PENGGUNAAN MANAJEMEN KURIKULUM SEBAGAI MEDIA PENINGKATAN MUTU PENDIDIKAN DI MADRASAH ALIYAH YPK CIJULANG

Abstract

Manajemen kurikulum yang di jadikan sebagai media peningkatan mutu pendidikan di sekolah Madrasah Aliyah YPK Cijulang, memiliki kosep yang di jadikan sebagai dasar peroses peningkatan mutu pendidikan. Kegiatan manajemen kurikulum dalam peningkatan mutu pendidikan, terdapat pada tahapan planning, organizing, actuating, dan controlling. Planning dalam peningkatan mutu pendidikan terdapat pada konsep perencanaan pembelajaran, sesuai dengan visi dan misi sekolah. Organizing dan actuating yang  dilaksanakan oleh Madrasah Aliyah YPK Cijulang,  sesuai dengan konsep dalam perencanaan peningkatan mutu pendidikan, Pengawasan peningkatan mutu pendidikan yang di realisasikan dalam manajemen kurikulum, di laksanakan secara berkala oleh kepala sekolah Madrasah Aliyah YPK Cijulang.