USAHA PENGEMBANGAN UMKM MELALUI E-COMMERCE

Authors

  • Nabiil Salasa Ramadan Universitas Islam Negeri Sumatera Utara
  • Niki Ayu Purwanti Universitas Islam Negeri Sumatera Utara
  • Siti Maysaroh Universitas Islam Negeri Sumatera Utara
  • Nurbaiti Universitas Islam Negeri Sumatera Utara

DOI:

https://doi.org/10.53625/juremi.v1i4.777

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui seberapa jauh usaha dalam pengembangan UMKM yang dikembangkan lewat E-commerce dan Metode yang di pakai pada penelitian ini memakai  sistem atau pendaktan kepustakaan ( library research). Dalam menganalisis data, peneliti secara bertahap menggunakan reduksi data, penyajian data, dan verifikasi data. Selain itu dalam menganalisis kinerja guru-peneliti menggunakan prosedur pengindeksan data. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa pera E-Commerce sangat berpengaruh terhadap jalannya Usaha usaha kecil.  Usaha mikro kecil dan menengah yang disingkat UMKM ialah sumber kekuatan untuk perekonomian di Negara kita, UMKM memiliki kedudukan bagus di dalam perekonomian Negara Indonesia, karena UMKM dapat meningkatkan kemakmuran sejumlah pelaku usaha. Di dasari semangat para pelaku usaha UMKM dapat didirikan. Dengan kekuatan adanya internet kita bisa mengirimkan apa saja bentuk data, seperti gambar, suara, grafis, dan video. Dan berkembang pesatnya jaringan internet menjadi sarana yang baik untuk memulai jalan yang baru mempromosikan produk. Biaya yang dibutuhukan juga sangat terjangkau dan bisa mencakup luas.

References

Winarno. (2015). Sistem E-Commerce Bagi Usaha Mikro Kecil dan Menengah. Jurnal Studi Manajemen Dan Bisnis Vol 2 No. 1 Tahun 2015

Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 20 Tahun 2008 tentang Usaha

Mikro, Kecil, dan Menengah

Syaharullah, D. (2016). E-Commerce Sebagai Solusi Pemasaran Bagi

Usaha Mikro Kecil Dan Menengah (UMKM). 1–13.

Febriantoro, W. (2016). Kajian Dan Strategi Pendukung Perkembangan E-

Commerce. 3(5), 184–207

Suci, Y. R. (2017). Perkembangan UMKM ( Usaha Mikro Kecil Dan Menengah ) Di Indonesia. 6 (1), 51-58

Downloads

Published

2022-01-01

How to Cite

Nabiil Salasa Ramadan, Niki Ayu Purwanti, Siti Maysaroh, & Nurbaiti. (2022). USAHA PENGEMBANGAN UMKM MELALUI E-COMMERCE. Juremi: Jurnal Riset Ekonomi, 1(4), 382–387. https://doi.org/10.53625/juremi.v1i4.777

Issue

Section

Articles