Ortodoksi dan Hetredoksi di Kalangan Muslim India

Abstract

Kedatangan umat Islam India, terutama abad ke tiga belas seiring dengan konsolidasi kekuatan politik mereka, pada gilirannya, menyebabkan penduduk asli India masuk Islam dalam jumlah yang relatif besar.