Main Article Content

Abstract

Abstrak


Penelitian ini dilatarbelakangi oleh minimnya motivasi belajar siswa dalam mengikuti pembelajaran Pendidikan Agama Islam di sekolah. Berangkat dari masalah ini, diperlukan suatu perangkat pembelajaran yang dapat meningkatkan motivasi dan hasil belajar peserta didik. dengan melakukan pengembangan model pembelajaran, yaitu metode pembelajaran targhib dan tarhib. Tujuan penelitian ini adalah mengkaji dan mengetahui lebih mendalam tentang model pembelajaran targhib dan tarhib guna meningkatkan motivasi belajar siswa. Pendekatan yang digunakan dalam penelitian ini adalah pendekatan penelitian kualitatif. Metode yang digunakan adalah metode analisis konsep dengan kajian literatur. Berdasarkan hasil penelitian, dengan memberikan targhib berupa pujian, penghormatan, pemberian hadiah dan tanda penghargaan serta memberikan tarhib berupa hukuman preventif dan represif, ditemukan bahwa model targhib tarhib dapat meningkatkan motivasi belajar.


Abstract


This research is motivated by the lack of student motivation in participating in Islamic Religious Education learning in schools. Departing from this problem, we need a learning device that can increase motivation and learning outcomes of students. by developing learning models, namely targhib and tarhib learning methods. The purpose of this research is to study and know more deeply about the Targhib and Tarhib learning models in order to increase student learning motivation. The approach used in this research is a qualitative research approach. The method used is concept analysis method with literature review. Based on the research results, by giving targhib in the form of praise, respect, giving gifts and signs of appreciation and giving tarhib in the form of preventive and repressive punishment, it was found that the targhib tarhib model can increase learning motivation


Keywords: Learning Model ; Targhib ; Tarhib ; Learning Motivation

Keywords

Model Pembelajaran Targhib Tarhib Motivasi Belajar

Article Details

References

  1. Emda, A. (2017). Kedudukan Motivasi Belajar Siswa Dalam Pembelajaran. Lantanida Journal, 93-196.
  2. Fauziah, A. (2017). Hubungan antara Motivasi Belajar dengan Minat Belajar Siswa Kelas IV SDN Poris Gaga 05 Kota Tangerang. JURNAL JPSD, 47-53.
  3. Munawar. (2015). Model Pengajaran Targhib-Tarhib (Hukuman dan Ganjaran Qur'ani) dalam Pendidikan Agama Islam. Portal Jurnal Universitas Pendidikan Indonesia, 1-12.
  4. Riani, R. P. (2014). Pengaruh Penerapan Metode Targhib Tarhib Terhadap Pengetahuan dan Sikap Peserta Didik (Kuasi Eksperimen pada Mata Pelajaran PAI Kelas VIII SMP Pasundan 4 Bandung). TARBAWY, 25-32.
  5. Sardiman, A. (2005). Interaksi dan Motivasi Belajar Mengajar Pedoman. Jakarta: Rajawali Pres.
  6. Sugiyono. (2011). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D . Bandung: Alfabeta.
  7. Sugiyono. (2015). Metode Penelitian (Mix Methods). Bandung: Alfabeta.
  8. Suprihatin, S. (2015). Upaya Guru Meningkatkan Motivasi Siswa. Jurnal Promosi : Jurnal Pendidikan Ekonomi UM Metro, 73-82.
  9. Syahidin. (2019). Aplikasi Metode Pendidikan Qurani Dalam Pembelajaran Agama. Bandung: UPI Press.
  10. Thalib, M. (1996). Pendidikan Islam Metode. Bandung: Irsyad Baitus Salam