MENGKAJI ISLAM EMPIRIK; MODEL STUDI HERMENEUTIKA ANTROPOLOGIS CLIFFORD GEERTZ

Sodiman Sodiman

Abstract


Studi Islam kontemporer telah menunjukkan perkembangan yang sangat dinamis dan variatif. Salah satu kecenderungan yang kuat (trend) adalah kajian living Islam; Islam yang hidup, dihayati, dipikirkan, dan dipraktekkan oleh para memeluknya (muslim). Artikel ini menguraikan salah satu model dalam studi living Islam yang menggunakan metode hermeneutika antropologis yang dipopulerkan Clifford Geertz. Hermeneutika antropologis Geertz menempatkan kebudayaan sebagai dokumen tindakan manusia layknya sebuah “teks” yang harus dibaca, dipahami dan ditafsirkan oleh seorang peneliti. Untuk memahami dan menafsirkan struktur makna terdalam berdasarkan makna pemilik budaya sebagai pencipta “teks”, etnografi menjadi metode yang paling tepat digunakan dalam proses tersebut. Model hermeneutika antropologis Geertz ini menjadi salah satu referensi metodologis bagi sarjana/ilmuan Islam dalam melakukan riset Islam empirik untuk memahami ragam fenomena keagamaan di Indonesia yang kaya dan unik yang masih belum banyak dikaji oleh para ilmuan.

Keywords


Living Islam, Hermeneutical Anthropology, Teks Tindakan, dan Clifford Geertz.

Full Text:

PDF

References


Geertz, Clifford. 1992. Tafsir Kebudayaan. Yogyakarta: Kanisius

------------------- 1982. Islam yang Saya Amati. Jakarta: Yayasan Ilmu-Ilmu Sosial

------------------- 1995. Kebudayaan dan Agama. Yogyakarta: Kanisius

------------------- 2013. Agama Jawa; Abangan, Santri, Priyayi. Jakarta: Komunitas Bambu

------------------ 1989. Penjaja dan Raja. Jakarta: Yayasan Obor Indonesia

Ismail, Arifudin. 2012. Agama Nelayan; Pergumulan Islam dengan Budaya Lokal. Yogyakarta: Pustaka Pelajar

Koenjaraningrat. 2009. Pengantar Ilmu Antropologi. Jakarta: Rineka Cipta

Poerwanto, Hari. 2006. Kebudayaan dan Lingkungan dalam Perspektif Antropologi. Yogyakarta: Pustaka Pelajar

Soehadha, Moh. 2014. Fakta dan Tanda Agama; Suatu Pandangan Sosio-Antropologis. Yogyakarta: Dandra Pustaka

Saifuddin, Achmad Fedyani. 2006. Antropologi Kontemporer; Suatu Pengantar Kritis Mengenai Paradigma. Jakarta: Kencana Prenanda Media Group

Syam, Nur. 2005. Islam Pesisir. Jogyakarta: LKIS

Thohir, Mudjahirin. 2005. Orang Islam Jawa Pesisiran, Semarang: Fasindo Press.




DOI: http://dx.doi.org/10.31332/zjpi.v4i1.993

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2018 Sodiman Sodiman

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

View My Stats