ANALISIS SWOT FINANCIAL TECHNOLOGY (FINTECH) PERBANKAN SYARIAH DALAM OPTIMALISASI PENYALURAN PEMBIAYAAN DAN KUALITAS PELAYANAN BANK SYARIAH

Lucky Tiyan, Muhammad Kurniawan, Asriani Asriani, Hazas Syarif

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk melihat apakah penyaluran pembiayaan dan kualitas pelayanan berbasis Fintech telah optimal diimplementasikan oleh PT. Bank Mandiri Syariah KCP Kedaton Bandar Lampung dan PT. Bank BNI Syariah KC Tanjung Karang Bandar Lampung melalui metode analisis SWOT. Sampel dalam penelitian ini adalah pegawai pada dua Bank Syariah tersebut dan peneliti mengambil data dari penyebaran kuesioner untuk mengukur kondisi internal (kekuatan dan kelemahan) dan eksternal (peluang dan ancaman) serta melakukan wawancara dengan marketing finance untuk melihat implementasi pada penyaluran pembiayaan berbasis Fintech dan melakukan wawancara pada customer service untuk melihat implementasi pelayanan berbasis Fintech. Teknik analisis data yang digunakan adalah penghitungan manual dengan menggunakan pengukuran pada faktor internal (IFAS) dan eksternal (EFAS), kemudian dengan menghitung pada faktor internal-ekternal untuk mengetahui posisi kuadran SWOT Bank Syariah. Hasil analisis menunjukkan bahwa PT. Bank Mandiri Syariah KCP Kedaton Bandar Lampung dan PT. Bank BNI Syariah KC Tanjung Karang Bandar Lampung berada pada posisi kuadran 2 dimana ini berarti Bank Syariah harus menggunakan strategi diversifikasi.

 

Kata kunci: Fintech, SWOT, Kuadran


Full Text:

PDF

References


DAFTAR PUSTAKA

Adrian Dwi Saputra, wawancara dengan penulis, PT. Bank BNI Syariah KC Tanjung Karang Bandar Lampung, 13 Maret 2020.

Andi Fariana & Ahmad Safii, “Sinergi Fintech Dengan Perbankan Syariah Dalam Perspektif Hukum” (Jurnal Hukum dan Ekonomi Islam ABFII Perbanas Jakarta, 2018).

Apriyani. 2016. OJK: Waspadai dampak teknologi perbankan. Infobanknews. Tersedia di http://infobanknews.com. Diakses pada tanggal 06 Oktober 2019 pukul 11.02 WIB.

Departemen Perlindungan Konsumen-Otoritas Jasa Kuangan, “Kajian Perlindungan Konsumen Sektor Jasa Keuangan: Perlindungan Konsumen Pada Fintech”, (Jakarta: OJK, 2017).

Estiady Yanuar, wawancara dengan penulis, Bank Syariah Mandiri KCP Kedaton Bandar Lampung, 26 Februari 2020.

Freddy Rangkuti. 1997. Analisis SWOT: Teknik Membedah Kasus Bisnis Cara Perhitungan Bobot, Rating, dan OCAI. Jakarta: PT. Gramedia Pustaka.

Lena Andri S, wawancara dengan penulis, PT. Bank Syariah Mandiri KCP Kedaton Bandar Lampung, 20 Februari 2020.

Lucy Febriana A, wawancara dengan penulis, PT. Bank BNI Syariah KC Tanjung Karang Bandar Lampung, 13 Maret 2020.

Muhammad Afdi Nizar, “TeknologiKeuangan (Fintech) :Konsep dan Implementasinya di Indonesia”, https://www.researchgate.net (Article: December 2017).

Muhammad Syafi’i Antonio, Bank Syariah: dari teori ke praktik, (Jakarta: Gema Insani Pers, 2001)

Nur Kholis, “Perbankan Dalam Era Baru Digital”, (Jurnal Economicus, 2018)

Philip Kotler dan Gary Armstrong. 2008. Prinsip-prinsip pemasaran, Jilid 1. Jakarta: Erlangga.

Rambat Lupiyoadi, Manajemen pemasaran jasa. Edisi ke 5. (Jakarta: Salemba Empat, 2001)

Ridwan Muchlis, “Analisis SWOT Financial Technology (Fintech) Pembiayaan Perbankan Syariah Di Indonesia (Studi Kasus 4 Bank Syariah Di Kota Medan)”, (Jurnal At-Tawassuth, 2018).

Siregar, A. 2016. Financial technology tren bisnis keuangan ke depan. Infobanknews. Tersedia di http://infobanknews.com. Diakses pada tanggal 06 Oktober 2019 pukul 10.26 WIB.

Sugiyono, Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. (Bandung: Alfabeta, 2015).

Vetlana Saksonova and Iriana Kuzmina-Merlino, “Fintech as Financial Innovation-The Possibilities and Problems of Implementation, European Research Studies”. Jurnal Volume XX Issue 3A, 2017.




DOI: http://dx.doi.org/10.24042/al-mashrof.v2i1.8799

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Al-Mashrof: Islamic Banking and Finance Indexed by:

Garuda-Garba Rujukan Digital
Moraref
Google Schoolar
Dimensions
Index Copernicus
ORCID
BASE

Al-Mashrof is Islamic Banking and Finance a Journal, Published by the Faculty of Islamic Economics and Business at UIN Raden Intan Lampung - Indonesia. (http://ejournal.radenintan.ac.id/index.php/almashrof/index). This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.