Sosialisasi dan Pendampingan Manajemen Konflik dalam Rumah Tangga Isteri yang Bekerja di Perum Citra Permata Sakinah Purwakarta

https://doi.org/10.52593/svs.01.1.01

Authors

Keywords:

Konflik, Manajemen, Isteri, Bekerja

Abstract

Kegiatan pengabdian ini dilatarbelakangi dari data Pengadilan Agama kabupaten Purwakarta tekait tingginya kasus gugatan cerai yang dilakukan isteri kepada suaminya, dan hal ini terjadi mayoritas pada isteri yang bekerja di luar rumah baik itu di kantor pemerintaham, swasta atau pabrik. Berdasarkan hal tersebut, kegiatan ini bertujuan untuk memberikan sosialisasi tentang manajemen konflik dalam keluarga dengan melakukan pendampingan terhadap beberapa keluarga di Perum Citra Permata Sakinah, Purwakarta. Hasil dari kegiatan ini diperoleh bahwa telah terjadi disharmonisasi keluarga berupa berkurangnya komunikasi pasangan yang diakibatkan perbedaan pandangan, faktor ekonomi, dan kecemburuan sosial. Adapun upaya yang telah dilakukan dalam kegiatan ini adalah berupa musyawarah antar pasangan dengan melibatkan pihak ketiga dalam hal ini adalah orangtua.

References

Arikunto, Suharsimi, 2006. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktek, Jakarta : Rineka Cipta

Bedjo, Siswanto, 1990. Organisasi Kepemimpinan dan Perilaku Administrasi, Jakarta : Haji Masagung

Effendi, M. R. (2020a). Mitigasi Intoleransi dan Radikalisme Beragama di Pondok Pesantren Melalui Pendekatan Pembelajaran Inklusif. Paedagogie, I(I), 55–74. https://doi.org/doi.org/10.20211/pdg.01.1.05

Effendi, M. R. (2020b). Pertalian Agama dalam Pilkada DKI Jakarta Tahun 2017. Jurnal Mibar Demokrasi, 19(2), 12–27. https://doi.org/10.21009/jimd.v19i02.14528

Effendi, M. R. (2020). Mitigasi Intoleransi dan Radikalisme Beragama di Pondok Pesantren Melalui Pendekatan Pembelajaran Inklusif. Paedagogie| Jurnal Pendidikan dan Studi Islam, 1(1), 56-75.

Effendi, M. R., & Syafrudin, I. (2020). Pertalian Agama Pada Pilkada DKI Jakarta Tahun 2017. Jurnal Ilmiah Mimbar Demokrasi, 19(02), 12-27.

Ghozali, Abdul Rahmat, 2003. Fiqih Munakahat, Jakarta : Kencana Prenada Media Group

Isteri-isteri yang bekerja Perum Citra Permata Sakinah, Wawancara Mendalam, Purwakarta September-Oktober 2019

J.,Winardi, 2008. Motivasi dan Pemotivasian, Jakarta : Raja Grafindo

Mila dan Endah, Isteri yang Bekerja Perum Citra Permata, Wawancara Mendalam, Purwakarta 22 September 2019

Moleong, Lexy J., , 2005. Metodelogi Penelitian Kualitatif, Bandung : Remaja Rosdakarya

Mulia, Siti Musdah, 2011. Muslimah Sejati Menempuh Jalan Islami Meraih Ridha Ilahi, Bandung : Marja

Muthiah, Aulia, Hukum Islam Dinamika Seputar Hukum Keluarga, Yogyakarta : Pustaka Baru Press

N. Kesih, Panitera Muda Hukum PA Purwakarta, Wawancara Mendalam, Purwakarta, 3 Mei 2016

Nenek Ica, Mertua Ira (Isteri yang Bekerja Perum Citra Permata Sakinah) Wawancara Mendalam, Purwakarta 20 Oktober 2019

Robbins ,Stephen P., 1996. Perilaku Organisasi, Konsep, Kontroversi dan Aplikasi, Alih Bahasa : Hadyana Pujaatmaka, Edisi Keenam, Jakarta : Perlindo

Ruhiat, Praktisi Hukum di PA Purwakarta, Wawancara Mendalam, Purwakarta, 3 Mei 2016

Rusdiana, A., 2015. Manajemen Konflik, Bandung : CV. Pustaka Setia

Sastrapradja, M. 1981. Kamus Istilah Pendidikan dan Umum, Surabaya : Bina Ilmu

Simon, Fisher, dkk., 2001. Mengelola Konflik : Keterampilan dan Strategi untuk Bertindak, Jakarta : The British Council, Zen Books

Sugiyono, 2015. Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif dan R &D, Bandung : Alfabeta

Tim Redaksi Fokusmedia, 2016. Undang-Undang Perkawinan (Edisi Lengkap), Bandung : Fokusmedia

Tim Redaksi Fokusmedia, t.th. Kompilasi Hukum Islam, Bandung : Fokusmedia

Yin, Robert K., 2015. Studi Kasus Desain dan Metode, Jakarta : Rajawali Press

Published

2021-01-30

How to Cite

Gussevi, S. (2021). Sosialisasi dan Pendampingan Manajemen Konflik dalam Rumah Tangga Isteri yang Bekerja di Perum Citra Permata Sakinah Purwakarta. Sivitas : Jurnal Pengabdian Dan Pemberdayaan Masyarakat, 1(1), 1–9. https://doi.org/10.52593/svs.01.1.01

Most read articles by the same author(s)